Rabu, 31 Oktober 2018

10 Foto pantai Cikembang, Surga baru di Sukabumi

Pantai Cikembang adalah sebuah pantai yang berada di daerah Kecamatan Cisolok Kabupaten Sukabumi. Pantai ini terletak berdekatan dengan pantai Sawarna jaraknya yang hanya sedikit, sedikit bangett... segini nih *nunjukin ruas buku jari kelingking* pokoknya ga nyampe satu jam deh jarak dari Sawarna ke Cikembang.

Buat kamu semua yang ngaku sebagai anak beach lovers kebangetan deh kalau belum ngerasain dan ngexplore daerah pantai Cikembang ini. Menurut gue pantai ini layak dijuluki sebagai salah satu surganya pantai di Indonesia, pantai ini ada di urutan ke 4 pantai terindah Indonesia, versi apa ? ya dalam versi gue lah wkwk. Berikut gue coba abadikan sepuluh foto pilihan kemolesannya pantai Cikembang.
 Baca juga : Perjalanan menemukan pantai Sawarna di Banten
1. Pantai Cikembang dari atas. Keren nggak?
Foto by Jejakumurku featuring Photoshop
2. Bibir pantai dipenuhi batu. 
Berbeda dari pantai biasanya yang biasanya berpasir.
3. Bermain di muara sungai ini terlihat asyik!
Anak warga sekitar yang sedang bermain di sungai.
4. Begini pasirnya. 
Sumpah pasir pantai Cikembang ini sangat halus walaupun dibibir pantai berbatu.

5. Ini detail batunya
Batuan disini banyak bener, jika ada yang hobi tawuran silahkan ambil disini sangat berlimpah.
Etapi jangan tawuran ding. Kan kamu semua anak baik. Ya kaaan ?

6. Disisi lain banyak batuan karang yang instagramable lho!
Lihatkan temen-temen ogut sedang bernorak ria diatas batu sana, gue gak berani kesana hihi.
7. Penuh dengan sudut angle keren.
Karena gue nggak berani ngikut mereka ke atas batu tadi. Jadinya diem aja disini.
8. Selain manusia, mereka juga butuh liburan :D
Liburan dulu sebelum musim kurban datang.

9. Temukan objek yang bisa membuat foto lebih menarik.
Kali-kali batang pohon pun juga boleh jadi objek.

10. Selfie sendiri.


0 komentar:

Posting Komentar

Cari Blog Ini

Diberdayakan oleh Blogger.

10 top makanan disukabumi

About

Popular Posts

Blog Archive